Teknologi Wireless Communication dan Wireless Broadband



     Ada tiga aspek yang dipengaruhi oleh wireless broadband, yaitu gaya hidup, kebutuhan hidup, dan lingkungan hidup. Gaya hidup dan kebutuhan hidup adalah hal yang secara wajar dipengaruhi oleh hadirnya teknologi wireless broadband, tetapi bagaimana wireless broadband secara positif dapat memperbaiki lingkungan hidup kita. Hal itulah yang perlu kita cermati sejak dini dan dilakukan segera tindakan positif untuk membuat lingkungan hidup kita lebih hijau.

     Seiring dengan kemajuan dan kecanggihan gadget, kemampuan jaringan wireless turut berkembang pesat, dari teknologi wireless pertama AMPS (1G), GSM (2G), GPRS (2G), UMTS (3G), HSDPA (3,5), sampai teknologi wireless broadband masa depan WiMAX/LTE (4G). Perkembangan teknologi,  bagaimana teknologi yang baru dapat mengatasi permasalahan di teknologi sebelumnya dan juga bagaimana sinergi di antara teknologi tersebut terjadi dikupas tuntas dalam buku ini.

     Selain menjelaskan evolusi perkembangan jaringan teknologi telekomunikasi dan bagaimana setiap perkembangan teknologi dapat memengaruhi setiap aspek hidup, buku ini juga akan menjelaskan beberapa prototip aplikasi wireless masa depan yang dapat berpengaruh positif pada kehidupan manusia dan lingkungannya.

Katalog : Nuraksa Makodian dan Lingga Wardhana
Teknologi Wireless communication dan wareless Broadband
Penerbit Andi Yogyakarta, Yogyakarta, 2009
Deskripsi : Teknologi jaringan seluler 2G (GSM), 2.5G (GPRS/EDGE) , 3G (UMS) 3.5G (HSDPA), 4G (VIMAX/LTE), wireless broadband menengah gaya hidup, penggunaan broadband sebagai kebutuhan hidup, wireless broadband dan lingkungan hidup, aplikasi terkini dan masa depan, masa depan 3G dan 4G di Indonesia.




Previous
Next Post »

3 comments

Click here for comments
Unknown
admin
September 7, 2017 at 3:33 AM ×

keren nih blog nya... bermanfaat gan

Reply
avatar
October 5, 2017 at 5:59 AM ×

Mantap HME... JOSS! Makasih e-booknya, sangat bermanfaat

Reply
avatar
Ainun Harris
admin
November 2, 2019 at 11:52 PM ×

terima kasih ini membantu untuk mahasiswa kayak aku hehehehe

Reply
avatar